8.1.08

BAU MULUT (halitosis)

Bau mulut atau halitosis tidak membawa maut, namun bisa bikin orang yang berdiri di depan jadi takut pingsan. Mungkin kencing nanah atau sifilis di mulut penyebabnya. Umumnya mulut berbau jika:
  • Ada infeksi di rongga mulut,
  • Gigi keropos atau bolong, gusi bengkak,
  • Karang gigi atau calculus Lidah meradang,
  • Kurang vitamin, lidah tergigit, atau tumbuh kanker di sana
  • Ada infeksi gusi, gusi gampang berdarah, demam, mulut banyak mengeluarkan liur, dan badan lemah.

Pengobatan Alternatif Untuk Bau Mulut

  • 45 gram temulawak, + gula aren secukupnya, direbus dari 3 gelas jadi ½ gelas,
  • Diminum 2x sehari

0 comments:

Design by Dzelque Blogger Templates 2007-2008